Minggu, 09 November 2014
Lirik Berakhir Ovie Ariezta (LCLR 1990-1991)
Ovie Ariezta - Berakhir
Sunyi malam ini
Kenangan bahagia
yang akan berlalu
Kini kusadari
semua kan berakhir
Kuinginkan lagi saat-saat yang indah
Yang ceria yang penuh
canda dan tawa
Kan kukenang dan kuingat selalu
Semua yang tlah kurasa
Kualami dalam setiap waktu
Waktupun berlalu
Melintas jalanku
Semua bagai mimpi
Di dalam lelapku
Walaupun semua berakhir
Namun kutiada menyesali semuanya
Kan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar